Smp Negeri 3 Tebas Bersih Di Kabupaten Sambas
Smp negeri 3 Tebas terletak atau berlokasi di Desa
Pusaka Dusun Sekadim Rt. 19/Rw. 07, jalan Pusaka. Jika dari jalan raya menuju
SMP Negeri 3 Tebas sekitar 3.000 meter atau 3 km. Jika kita masuk dari Desa Sei
kelambu kurang lebih 800 meter. Pada saat ini SMP Negeri 3 Tebas sudah dipimpin
oleh 3 orang Kepala Sekolah, yaitu:
- Zakaruddin, S.Pd. Bing
- Hayadi, S.Pd
- M. Idrus, S.Pd
Pada masa kepepimpinan Bapak Zakaruddin, S.Pd.
Bing., SMP Negeri 3 Tebas ini sebelumnya bernama SMP Negeri 4 Tebas. Karena ada
pemekaran makanya menjadi SMP Negeri 3 Tebas. Sekarang di bawah pimpinan Bapak
M. Idrus, S.Pd, SMP Negeri 3 Tebas semakin maju. Salah satunya adalah pemenang
kebersihan SMP se Kabupaten Sambas, serta anak muridnya wakil provinsi dalam
lomba Sain tingkat Nasional yaitu Edi.
Mari kita lihat fotonya di bawah ini:
Post A Comment:
0 comments so far,add yours